Pentahelix

Pemerintah Rapatkan Penguatan Kelompok Kerja Mangrove Daerah

JAKARTA – Sebagai upaya untuk meningkatkan peran perangkat daerah dalam Kelompok Kerja Mangrove Daerah (KKMD), serta untuk menjaga, melindungi, dan pengelolaan ekosistem mangrove di daerah, telah dilaksanakan Pemerintah dalam hal ini Kementerian Dalam Negeri melakukan rapat koordinasi pusat dan daerah di The Acacia Hotel & Resort, Jakarta Pusat. Rakor ini terkait penerapan program dan kegiatan Kelompok Kerja Mangrove Daerah (KKMD). Rakor tersebut dibuka oleh Plh. Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah I Ditjen Bina Pembangunan Daerah, Kemendagri, Gunawan Eko Movianto. Peserta ...

IKLAN BPJS KETENAGAKERJAAN